PERMAINAN DALAM PRAMUKA

BIRTHDAY LINE UP 
Teaching point :
1. Melatih konsentrasi pada tugas.
2. Mengembangkan cara berkomunikasi efektif.
3. Melatih untuk berinovasi.
4. Aplikasi praktis dalam proses memecahkan permasalahan.
5. Kepemimpinan bersama (shared leadership).
Lama permainan : 20 – 40 menit
Perlengkapan : Papan tempat berdiri
Instruksi :
a. Semua peserta diminta berdiri di atas papan, kemudian mereka diminta untuk
mengatur barisan mereka berdasarkan bulan dan hari ulang tahun mereka,
atau berdasarkan tinggi badan atau berat badan.
b. Mereka tidak boleh berbicara di dalam menyusun barisan itu.
Debriefing :
· Apa kesulitan yang dialami mereka di waktu menyusun barisan ?
· Faktor apa yang mendukung keberhasilan, dan faktor apa yang menghambat
tidak mendukung ?
· Bagaimana cara-cara baru tim untuk berkomunikasi ?
· Apakah semua orang telah diinformasikan mengenai keadaan sebenarnya ?

Related posts

Description: PERMAINAN DALAM PRAMUKA Rating: 4.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: PERMAINAN DALAM PRAMUKA
Al
Mbah Qopet Updated at: 02.10

0 komentar: