Menulis Kode HTML Pertama

HTML adalah sebuah bahasa pemrograman. Untuk membuat sebuah halaman Web anda harus menulis kode baik secara langsung (yaitu melalui editor teks seperti NotePad, di lingkungan windows) maupun secara tidak langsung (yaitu melalui perangkat lunak sepertiFront Page di lingkungan Windows atau quanta pada Linux)

contoh kode HTML


<html>
<head>//kepala

.......statement

</head>
<body>//badan

......statement

</body>
</html>

Related posts

Description: Menulis Kode HTML Pertama Rating: 4.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Menulis Kode HTML Pertama
Al
Mbah Qopet Updated at: 09.46

0 komentar: